Positif Virus Corona Covid-19, Wanita Ini Baru Pulih Total setelah 3 Bulan

Selasa, 16 Februari 2021 | 10:36 WIB
Positif Virus Corona Covid-19, Wanita Ini Baru Pulih Total setelah 3 Bulan
Ilustrasi virus corona, covid-19. (Pexels/@Anna Nandhu Kumar)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Akanksha mengaku melihat suaminya telah mengalami hari-hari yang cukup kelam. Sebab, mereka tidak tahu apa yang akan terjadi selanjutnya setelah terinfeksi virus corona. Apalagi, mereka tidak di wilayah berbeda dengan orangtuanya.

Sehingga, ia memiliki lebih baik melindungi diri dan keluarga dari virus corona Covid-19 daripada mengalami risiko besar. Karena, setiap orang juga memiliki tingkat keparahan virus corona yang berbeda ketika nantinya terinfeksi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI