Akhirnya, peneliti menyimpulkan bahwa ghosting kemungkinan adalah cara yang dilakukan orang, terutama dengan kepribadian psikopati dan narsistik, sebagai cara yang mudah dan efisien untuk melepaskan diri dari hubungan kasual.
Hal itu membebaskan pria-pria ini untuk mengejar peluang lain atau hanya untuk menghindari komitmen yang mereka belum siap memegangnya.