Sering Tak Disadari, Ini Tanda Seorang Alami Penuaan Dini

Bimo Aria Fundrika Suara.Com
Rabu, 08 Desember 2021 | 12:52 WIB
Sering Tak Disadari, Ini Tanda Seorang Alami Penuaan Dini
Ilustrasi Tanda Penuaan Dini. (pixabay)

7. Banyak tahi lalat merah di wajahmu

Tahi lalat merah ini diketahui sebagai cherry angioma. Hal ini biasanya ditemukan oleh orang-orang lebih dari 30an dan sering terjadi di usia 40an. Tahi lalat merah ini tidak menyakitkan, tapi ada pilihan untuk beberapa orang yang ingin menghilangkannya, seperti cryosurgery dan dan operasi laser.

8. Mata bengkak yang sebelumnya belum kamu lihat

Kamu mungkin dapat mengabaikan yang satu ini karena hal ini merupakan hal yang wajar terutama di usia 20an dan bukan menjadi tanda penuaan kulit cepat. Alasan lain hal ini terjadi adalah karena kurangnya tidur menjadi penyebab penimbunan cairan di sekitar mata. Salah satu cara untuk menghilangkan hal ini adalah mengurangi makanan asin dari pada pola makanmu untuk mencegah retensi air di area mata.  

Itulah 8 tanda penuaan dini mulai terjadi di wajahmu. Apakah kamu sudah merasakan salah satunya?

Penulis: Maria Mery Cristin Nainggolan

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI