Wanita Kehilangan Bra Akibat Berdesakan di KRL, Kisahnya Viral

Dany Garjito | Arendya Nariswari
Wanita Kehilangan Bra Akibat Berdesakan di KRL, Kisahnya Viral
Ilustrasi bra. (Shutterstock)

Korban mengaku bingung kok bisa bra miliknya bisa hilang di KRL.

Suara.com - Wanita Kehilangan Bra Akibat Berdesakan di KRL, Kisahnya Viral.

Sudah bukan menjadi rahasia lagi memang kalau KRL selalu menjadi alat transportasi andalan bagi masyarakat dan para pekerja di Jabodetabek.

Terlebih sekarang pelayanan dan fasilitas KRL semakin baik.

BACA JUGA: 

Baca Juga: Tampil di Televisi, Pakaian Dalam Lina Mukherjee Jadi Omongan: Tali Branya Ganggu

Viral Challenge Nyeleneh, Lempar Keju ke Muka Bayi, Bahaya atau Gemesin ?

Wisata Terdekat dari Harvard dan Stanford, Calon Kampus Maudy Ayunda

Banyaknya masyarakat yang menggunakan KRL tentu sering menyebabkan gerbong dalam keadaan penuh sesak alias berdesakan.

Jadi tidak heran jika banyak kisah unik dan tak terduga terjadi di dalam gerbong KRL.

Bicara soal KRL, baru-baru ini ada kisah aneh yang menimpa salah seorang penumpang wanita.

Baca Juga: Diserang Netizen karena Pertanyakan Urgensi Impor Gerbong KRL, Evita Nursanty Tutup Kolom Komentar Instagram

Bikin melongo, seorang penumpang wanita tiba-tiba saja kehilangan bra yang dipakainya saat berdesakan di dalam KRL.