Sulap Nasi Sisa Jadi Camilan Cokelat Nikmat, Publik Beri Apresiasi: Kreatif Banget!

Kamis, 10 Maret 2022 | 19:35 WIB
Sulap Nasi Sisa Jadi Camilan Cokelat Nikmat, Publik Beri Apresiasi: Kreatif Banget!
Ilustrasi nasi putih. (Pixabay)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Warganet lainnya ikut berkomentar. "Bahannya simple banget tapi kenapa saya mager," ujar warganet ini.

"Ini orang kreatif banget sumpah," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Kamis (10/3/2022), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 2 juta kali di TikTok. Apakah Anda tertarik untuk membuat camilan cokelat dari nasi sisa seperti ini?

Untuk menonton video selengkapnya, klik di sini!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI