Plt Wali Kota Medan Positif Corona, Istri dan Anaknya Negatif

Rabu, 05 Agustus 2020 | 16:46 WIB
Plt Wali Kota Medan Positif Corona, Istri dan Anaknya Negatif
Pelaksana tugas Wali Kota Medan Akhyar Nasution. [Suara.com/Muhlis]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dikatakan Edwin, saat ini kedua pejabat itu sedang menjalani perawatan di rumah sakit di Kota Medan. Sementara staf yang terkonfirmasi sebagian ada yang sudah sembuh dan masih menjalani isolasi.

"Untuk pejabat di Pemko Medan yang terkonfirmasi positif ada yang sudah selesai isolasi, ada yang masih dalam perawatan, dan ada yang sudah beraktivitas kembali," ungkapnya.

REKOMENDASI

TERKINI