"SEPEDA MASUK TOL MEMBAHAYAKAN PENGGUNA TOL. Rombongan pesepeda masuk tol. Dari keterangan perekam disebutkan tol Bogor dan melawan arah. Untuk lokasi ,waktu kejadian dan kebenaran video ini di update lagi," tulis akun @warung_jurnalis seperti dikutip suara.com, Minggu, (13/9/2020).
Rombongan Pesepeda Masuk Tol Jagorawi, Polisi: Ingin ke Kedai Kopi Hits
Senin, 14 September 2020 | 17:57 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
- 1
- 2
BERITA TERKAIT
Contraflow Tol Jagorawi Arah Puncak, Berlaku Sejak Sabtu Pagi
10 Mei 2025 | 10:53 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI