"Jangan lagu ini please, lagu lain aja enggak apa-apa, yang ini jangan," pinta warganet lain.
"Ini rasa kemanusiaannya di mana ya? Potensi merusak hubungan dua negara sangat besar dengan dia menghina lagu kebangsaan negara lain," tulis akun @christian_joshuapale.
"Ini lagu Palestina maknanya sedih banget, enggak punya adab banget ini orang," imbuh warganet lain.