Namun tak diketahui alasan sesungguhnya sang suami meninggalkan hpnya di dalam mobil.
Warganet yang melihat video tersebut ikut memberikan respon. Mereka memuji sikap sang istri yang tetap memiliki pemikiran positif kepada suami.
"Biasanya kalau istri dah kayak gini, dia benar-benar capek banget. Akupun pernah diposisi ini soalnya. Semangat ya mbak," ujar warganet.
"Sarkasme, halus banget bun nyindirnya," balas warganet.
"Ini sih ciri istri pinter tapi baik hati," komentar warganet.