Vaksinasi Booster Dimulai 12 Januari 2022, Ini Kriteria, Jenis, Harganya

Selasa, 04 Januari 2022 | 17:47 WIB
Vaksinasi Booster Dimulai 12 Januari 2022, Ini Kriteria, Jenis, Harganya
Ilustrasi suntik Vaksinasi Booster (pexels)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan bahwa ada tiga opsi yang telah disiapkan untuk pelaksanaan vaksinasi booster antara lain melalui program pemerintah, penerima bantuan iuran (PBI) BPJS Kesehatan dan secara mandiri atau bayar.

Demikian ulasan mengenai vaksinasi booster yang dimulai dilaksanakan pada 12 Januari 2022 mendatang. Semoga informasi di atas bermanfaat untuk kamu!

Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI