Indonesia Inginkan Terjadi Penurunan Ketegangan antara Rusia dan Ukraina

Selasa, 01 Maret 2022 | 15:57 WIB
Indonesia Inginkan Terjadi Penurunan Ketegangan antara Rusia dan Ukraina
Menlu Retno Marsudi. (Antara/Andika Wahyu)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Retno mengatakan saving human life menjadi prioritas, safe passage menjadi kebutuhan utama dan harus dijamin.

"Prinsip inilah yang ditekankan Indonesia di berbagai forum, baik di New York maupun di Jenewa," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI