Profil Raja Juli Antoni, Politikus PSI yang Ramai Dibicarakan Karena Isu Reshuffle Kabinet 2022

Rifan Aditya Suara.Com
Rabu, 15 Juni 2022 | 09:22 WIB
Profil Raja Juli Antoni, Politikus PSI yang Ramai Dibicarakan Karena Isu Reshuffle Kabinet 2022
Profil Raja Juli Antoni, Politikus PSI yang Ramai Dibicarakan Karena Isu Reshuffle Kabinet 2022 - Sekretaris Jenderal PSI Raja Juli Antoni. [Suara.com/Dwi Bowo Raharjo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Reshuffle Kabinet 

Pemanggilan Raja Juli Antoni di tengah isu reshuflle kabinet Jokowi jelas menimbulkan berbagai macam pertanyaan dari berbagai pihak. Apakah dia menjadi salah satu orang yang akan ditunjuk untuk menduduki posisi penting di kabinet? Hal tersebut akan terjawab dalam waktu dekat ini.

Selain Raja Juli Antoni, tokoh-tokoh lain yang dipanggil Jokowi antara lain:

  • Mantan Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto
  • Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan
  • Menteri ATR/BPN Sofyan Djalil
  • Menteri Perdagangan M.Luthfi
  • Menteri Pertahanan dan Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto
  • Wamen ATR, Surya Tjandra

Demikian informasi singkat profil Raja Juli Antoni, politikus muda Indonesia dari PSI. Semoga informasi di atas bermanfaat untuk Anda.

Kontributor : Mutaya Saroh

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI