Profil Rio Haryanto: Gagal di F1, Kini Mau Nikahi Larissa Chou?

Kamis, 22 September 2022 | 11:30 WIB
Profil Rio Haryanto: Gagal di F1, Kini Mau Nikahi Larissa Chou?
Profil Rio Haryanto (instagram @rharyantoracing)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Belum diketahui secara pasti dari mana isu Rio Haryanto akan menikahi Larissa Chou ini muncul. Netizen sepertinya memulai isu bermula dari melihat nama Rio Haryanto dalam komentar unggahan Larissa Chou. Warganet yang melihat unggahan tersebut sontak mendoakan keduanya berjodoh.

Akan tetapi, komentar warganet tersebut juga menuai protes dari warganet yang lain yang menyebut kalau Rio tidak kenal Cici dan Rio sedang berpacaran dengan keponakan istri Sandiaga Uno. 

"Berita bohong, pacar Rio Haryanto itu keponakan istrinya Sandiaga Uno. Lagian Rio enggak kenal Cici," ungkap salah seorang warganet.

Demikian itu profil Rio Haryanto dan isu akan menikahi Larissa Chou yang dikecam fans sebagai hoaks. Benarkah kabar tersebut hanya hoaks?

Kontributor : Mutaya Saroh

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI