4. Atta Halilintar angkat suara
Namanya yang menjadi salah satu terlapor pun membuat Atta Halilintar akhirnya angkat suara. Awalnya, Atta mengaku menyerahkan sepenuhnya kepada pihak berwajib. Namun akhirnya, ayah dari Ameena tersebut angkat bicara. Ia mengaku tidak paham soal trading.
"Saya sama sekali tidak mengerti dan tidak pernah ikut trading-trading robot" ungkapnya.
Hingga kini, laporan para nasabah robot trading Net89 masih diproses oleh pihak berwajib.
Kontributor : Dea Nabila