Telkom Dukung Akselerasi Digital Sektor Peternakan dengan Platform Antares

Kamis, 01 Desember 2022 | 16:25 WIB
Telkom Dukung Akselerasi Digital Sektor Peternakan dengan Platform Antares
Alat Sensor Environment Smart Poultry untuk membantu peternak memantau kondisi lingkungan ternak secara langsung dari jarak jauh. (Dok: Telkom)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Setiap peternak ayam tentu berharap mendapatkan hasil panen yang optimal sehingga dapat meningkatkan laba. Untuk mengoptimalkan hasil panen, indikator penting yang harus dijaga adalah Indikator Performance (IP) agar sesuai dengan target yang ideal. IP yang ideal dapat tercapai ketika ayam ternak merasa nyaman dengan kondisi kesehatan, pakan, dan lingkungannya. Ketika ayam merasa fit dan nyaman, maka bobot pertumbuhan ayam dapat meningkat sesuai dengan yang diharapkan.

“Platform Antares juga membuka peluang integrasi dan pengembangan aplikasi. Semisal aplikasi akunting dan manajemen budidaya ternak untuk memperkaya fitur Smart Poultry baik dari sisi teknis, administratif, dan perhitungan laba-rugi per siklus secara sederhana,” tutup Fajrin.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI