Kaesang Dikampanyekan Jadi Wali Kota Depok, Reaksi Gibran Dimintai Restu Bikin Ngakak

Ruth Meliana Suara.Com
Selasa, 28 Maret 2023 | 14:00 WIB
Kaesang Dikampanyekan Jadi Wali Kota Depok, Reaksi Gibran Dimintai Restu Bikin Ngakak
Kaesang dan Gibran Rakabuming saat liburan. (twitter.com/kaesangp)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Panjenengan setuju mas wali?" tanya warganet.

"Ini ngece (menghina) banget kalau ini. wkwkwkwkwk," sahut warganet.

"Jebakan batman," komentar warganet dengan emoji ngakak.

"Bahan meme bang," tambah yang lain.

"Fotone looks like: you think, im kidding?!" komentar warganet.

"Ceria tapi potone besengut," tulis warganet.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI