Anggota DPR RI Fraksi Gerindra Obon Tabroni, kemudian mengungkapkan bahwa dirinya akan terus mendampingi pekerja maupun buruh perempuan yang rentang diperlakukan semena-mena. Ia mengajak para korban untuk berani berbicara ketika mendapatkan perlakuan demikian, agar ke depan kondisi kerja yang dijalani menjadi lebih kondusif.
Kontributor : I Made Rendika Ardian