Cara Daftar Prakerja Gelombang 58 Agar Langsung Lolos, Cek Triknya

Senin, 31 Juli 2023 | 20:45 WIB
Cara Daftar Prakerja Gelombang 58 Agar Langsung Lolos, Cek Triknya
Cara Daftar Prakerja Gelombang 58 (Instagram/@prakerja)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

• Kemudian, verifikasi nomor handphone dengan cara memasukkan nomor 6 digit kode OTP yang telah dikirimkan 

• Berikutnya, isilahbPernyataan Pendaftar sesuai dengan kondisi pendaftar lalu Klik "Lanjut" jika telah selesai 

• Selanjutnya, kerjakan semua Tes Kemampuan Dasar (TKD) atau Soal Kemampuan Belajar (SKB), lalu klik "Lanjut" 

• Langkah berikutnya, klik konfirmasi pilihan gelombang Kartu Prakerja, klik "Gabung". Halaman akan memunculkan Persetujuan Prakerja yang berisikan tentang beberapa pernyataan, klik "Saya Menyetujui" untuk melanjutkan ke langkah berikutnya 

• Tahap pendaftaran Kartu Prakerja pun telah selesai. 

Anda akan menerima notifikasi terkait kelolosan lewat SMS dan email setelah tahap penutupan Gelombang. Jika Anda belum lolos, maka bisa mengikuti Gelombang berikutnya yang dapat dipilih dengan cara kembali di dashboard akun Anda. 

Syarat Daftar Kartu Prakerja 

Berikut merupakan beberapa tips agar Anda lolos seleksi program Kartu Prakerja: 

1. Pastikan Anda sudah memenuhi persyaratan 

Baca Juga: Cara Mendapatkan Nomor Kartu Prakerja, Pendaftaran Gelombang 58 Sudah Dibuka

Sebelum mendaftarkan diri, pastikan Anda telah memenuhi persyaratan yang sudah ditentukan. Adapun syarat untuk daftar Kartu Prakerja gelombang 58 antara lain yaitu: 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI