Kapan Puncak Arus Balik Lebaran 2024? Ini Prediksi dan Jadwal Rekayasanya

Rifan Aditya Suara.Com
Kamis, 11 April 2024 | 19:15 WIB
Kapan Puncak Arus Balik Lebaran 2024? Ini Prediksi dan Jadwal Rekayasanya
Ilustrasi kapan puncak arus balik lebaran 2024 (Burak The Weekender/pexels)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

1. One Way

Mulai dari KM 414 Gerbang Tol Kalikangkung hingga KM 72 CIkampek akan berlaku pada:

  • Jumat, 12 April 2024, pukul 14.00 - 24.00 WIB
  • Sabtu, 13 April 2024, pukul 08.00 - 24.00 WIB
  • Minggu, 14 April 2024, pukul 14.00 WIB hingga Selasa 16 April 2024 pukul 08.00 WIB

2. Contraflow

Mulai dari KM 71 Cikampek hingga KM 36 Japek, akan berlaku pada:

  • Jumat, 12 April 2024, pukul 14.00 WIB sampai Selasa, 16 April 2024, pukul 08.00 WIB

3. Ganjil-Genap

Mulai dari KM 414 Gerbang Tol Kalikangkung hingga KM 0 Dalam Kota akan berlaku pada:

  • Jumat, 12 April 2024, pukul 14.00 - 24.00 WIB
  • Sabtu, 13 April 2024, 08.00 - 24.00 WIB
  • Minggu, 14 April 2024, pukul 14.00 WIB sampai selasa, 16 April 2024 pukul 08.00 WIB

4. Diskon Tarif Tol

Badan Pengatur Jalan Tol akan memberikan diskon tarif tol sebesar 20% yang akan berlaku pada:

  • 17, 18, dan 19 April 2024

Pemberlakuan ini ditujukan untuk memecah jumlah kendaraan pada masa arus balik.

Baca Juga: Kecelakaan Tunggal Bus Semarang-Batang Hari Kedua Lebaran 2024: Jasa Raharja Jamin Santunan

Perkiraan Jumlah Kendaraan pada Puncak Arus Mudik

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI