"Dalam koalisi, di mana Partai Demokrat ada, kami mengawal kinerja para pembantu presiden dengan visi nasional," tutur Andis.
Menurutnya, pengawasan tidak harus dilakukan dalam suasana permusuhan.
"Prinsipnya, sesama lembaga negara tak boleh saling bermusuhan. Agar pengawasan efektif, komunikasi harus lancar. Dalam hal ini, Dasco dibutuhkan."