3. Meringankan siksa kubur
Surat Yasin juga diyakini dapat meringankan siksa kubur. Oleh karena itu, banyak orang yang mengirimkan doa kepada yang telah meninggal dengan membaca Surat Yasin.
4. Meninggal dalam keadaan syahid
Membaca Surat Yasin setiap hari diyakini dapat menjauhkan seseorang dari bencana dan bahaya. Selain itu, orang yang rutin membaca Yasin akan dipermudah dalam menghadapi sakaratul maut dan meninggal dalam keadaan syahid.
5. Terkabulnya hajat dan doa
Membaca Surat Yasin juga dipercaya sebagai cara agar doa-doa kita dikabulkan. Allah SWT akan mengabulkan doa-doa orang yang membaca Surat Yasin secara lengkap dan mengulangnya tujuh kali.
Demikianlah informasi mengenai bacaan Surat Yasin ayat 1 sampai 83 full Arab dan keutamaannya. Semoga bermanfaat.
Kontributor : Dini Sukmaningtyas
Baca Juga: Ini Sholawat Hari Jumat Penghapus Dosa 80 Tahun, Bacalah 80 Kali