Hasilnya, Indonesia bisa mencetak keunggulan sejak awal gim dan meninggalkan Chia / Soh. Pramudya / Yeremia unggul 5-1, 9-3, 13-7, dan hingga match point masih mengunci dengan skor 20-10.
Indonesia masih berpeluang mendulang satu gelar lainnya dari nomor tunggal putra, yang diwakili oleh Jonatan Christie. Unggulan keempat juga akan menghadapi wakil Malaysia, yaitu unggulan ketiga Lee Zii Jia di partai penutup Kejuaraan Asia.