“Mungkin buahnya sekarang, di beberapa turnamen ke belakang hasilnya belum memuaskan. Jadi pasti ada dampaknya, kami jadi lebih siap dan saling kasih masukkan. Saya, Ginting bahkan Chico (Aura Dwi Wardoyo). Input itulah yang bisa jadi modal,” ujarnya menambahkan.
Dengan ini, maka Jonatan akan bertemu dengan Lakshya Sen (India), dan Ginting bakal berhadapan dengan Christo Popov (Prancis) di babak semifinal All England Open 2024, akhir pekan ini.