VIDEO: Begini Kepanikan Pengunjung Saat Margo City Kebakaran

Ardi Mandiri Suara.Com
Selasa, 24 Maret 2015 | 06:37 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Terjadi kebakaran hebat di pusat perbelanjaan Margo City, Jalan Margonda Raya, Depok, Jawa Barat, Minggu (22/3/2015) mulai sekitar jam 12.00 WIB.

Menurut informasi yang didapatkan salah satu pengunjung mal, Ardi, dari petugas keamanan Margo City, kebakaran diduga berasal dari salah satu tempat karaoke.

"Lalu, api menjalar ke ruang bioskop 21 Platinum," kata Ardi.

Sekitar setengah jam setelah kejadian, petugas pemadam kebakaran datang.

Saat ini, kata Ardi, terjadi kepanikan di mal tersebut. Ribuan pengunjung berebut keluar dari mal.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI