Profil Meita Irianty, Bos Daycare yang Juga Pebisnis Seblak Kini Terancam Penjara

Rinaldi Aban Suara.Com
Kamis, 01 Agustus 2024 | 15:05 WIB
Meita Irianty ditetapkan menjadi tersangka penganiayaan anak di daycare Depok. (Suara.com/Faqih)

Suara.com - Pemilik daycare Wansen School, Meita Irianty, dijadikan tersangka kasus penganiayaan terhadap anak berusia 2 tahun berinisial MK di tempat penitipan anak alias daycare, Cimanggis, Depok.

Penyidik memutuskan status Meta Irianty setelah mendapati bukti hasil pemeriksaan keempat orang saksi ditambah hasil rekaman CCTV yang menggambarkan terjadinya penganiayaan di daycare miliknya tersebut.

Kasus ini pun menjadi perhatian publik, apalagi Meita Irianty adalah seorang influencer parenting yang mempunyai banyak pengikut ternyata melakukan hal kejam terhadap anak-anak.

Gara-gara hal ini sosok Meita Irianty pun banyak dicari warganet. Terutama soal bisnis dan latar belakang Meta Irianty.


VO/Video Editor: Adila/Faris

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI