5 Tips Agar Kartu ATM Tidak Rusak

Rifan Aditya Suara.Com
Jum'at, 06 November 2020 | 17:08 WIB
5 Tips Agar Kartu ATM Tidak Rusak
Ilustrasi: Mesin ATM. (Shutterstock)

Jika Anda tidak memiliki dompet khusus kartu, gunakanlah dompet yang didalamnya sudah terdapat ruang khusus untuk kartu. Simpanlah kartu ATM Anda di tempat tersebut agar terhindar dari gesekan.

5. Manfaatkan Metode Cardless

Tips agar kartu ATM tidak rusak terakhir adalah dengan memanfaatkan metode cardless untuk bertransaksi di mesin ATM. Metode ini juga sudah diterapkan oleh hampir seluruh bank yang beroperasi di Indonesia.

Dengan memanfaatkan metode ini, Anda bisa menyimpan kartu ATM di rumah. Dengan ini, kartu ATM Anda menjadi lebih jarang digunakan sehingga tidak akan cepat rusak.

Anda bisa menyimak cara mengambil uang di ATM tanpa kartu di sini.

Itu dia 5 tips agar kartu ATM tidak rusak. Semoga bermanfaat!

Kontributor : Theresia Simbolon

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI