Kripto Bitcoin dan Ether Turun Drastis Dalam 24 Jam, Solana Malah Ngamuk

M Nurhadi Suara.Com
Rabu, 08 September 2021 | 10:46 WIB
Kripto Bitcoin dan Ether Turun Drastis Dalam 24 Jam, Solana Malah Ngamuk
Ilustrasi pembelian dengan Bitcoin (Unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Horizen (ZEN), qtum (QTUM), Filecoin (FIL) juga kehilangan dua digit selama penurunan cepat ini. Meski demikian, ada kripto yang hampir tak terdampak buruk, yakni Fantom (FTM), NEAR dan Solana (SOL).

Ketiga aset kripto ini menghasilkan pengembalian 24 jam dua digit meskipun penurunan cepat di pasar kripto.

Ada US$242 milyar dalam volume 24 jam di seluruh ekonomi kripto dan Tether (USDT) pada Rabu (8/9/2021), mencetak US$122 milyar dari volume itu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI