Cara Transfer Pulsa Smartfren ke Semua Operator, Mulai Dari Rp1000 Saja

M Nurhadi Suara.Com
Kamis, 02 Desember 2021 | 14:41 WIB
Cara Transfer Pulsa Smartfren ke Semua Operator, Mulai Dari Rp1000 Saja
ILUSTRASI-Smartfren 4G LTE di Anambas. [Smartfren]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Nominal jumlah pulsa yang ditransfer baik ke sesama operator maupun ke lain operator memiliki kelipatan Rp1.000 misalnya Rp1.000, Rp2.000, dan seterusnya.

3. Untuk bisa mentransfer pulsa, pengirim harus memiliki sisa pulsa setidaknya Rp5.000. Bila berada di bawah nominal ini maka transfer pulsa baik ke sesama operator maupun operator lain akan dinyatakan gagal.

4. Biaya layanan transfer pulsa ini adalah Rp2.000 yang akan dibebankan kepada pengirim transfer pulsa. Dengan demikian, apabila kamu akan mentransfer pulsa Rp10.000, maka biaya keseluruhannya adalah Rp12.000. Penerima nantinya tidak akan dikenai biaya apapun.

5. Maksimal transfer ke pelanggan operator lain adalah 20 kali per hari. Jika melebihi batas tersebut, transfer baru bisa dilakukan keesokan harinya. Setelah memperoleh transfer pulsa, nomor penerima juga akan mendapatkan tambahan masa aktif.

Kontributor : Nadia Lutfiana Mawarni

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI