3 Website Bikin CV Gratis untuk Melamar Kerja

M Nurhadi Suara.Com
Minggu, 26 Februari 2023 | 08:00 WIB
3 Website Bikin CV Gratis untuk Melamar Kerja
Ilustrasi Review CV (pexels.com/cottonbro)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sedikit tantangan yang harus Anda hadapi adalah minimnya ketersediaan tools untuk mengedit dan mengatur tata letak informasi di dalam CV yang dibuat di Novoresume ini.

3. Ketiga, Indeed

Mengandalkan desain simpel pada setiap template yang disediakannya, Indeed akan jadi solusi untuk Anda yang mencari desain CV berjenis ini. Anda tak perlu melakukan login atau registrasi pada situs ini, karena Anda hanya tinggal mengisi formulir yang tersedia saja.

Semua data bisa dicantumkan dalam CV yang dibuat pada situs yang satu ini, lengkap mulai dari data pribadi, penghargaan, sertifikasi, link, hingga grup.

Ciri khas terletak pada template yang disediakannya, simpel,  bersih, dan lugas.

Kontributor : I Made Rendika Ardian

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI