Fenomena Social Commerce: Penjual Masih Pilih Jualan Lewat E-Commerce

Iwan Supriyatna Suara.Com
Selasa, 30 Mei 2023 | 12:58 WIB
Fenomena Social Commerce: Penjual Masih Pilih Jualan Lewat E-Commerce
Ilustrasi e-commerce / online shop (pexels)

Selain itu, Montana resmi menjadi negara bagian Amerika Serikat pertama yang memblokir total TikTok di perangkat pribadi karena alasan keamanan. Sebelumnya, Montana sudah memblokir TikTok di perangkat milik pemerintah pada Desember lalu.

Di sisi lain, survei terbaru yang dirilis oleh Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII) turut menunjukkan bahwa penjual juga masih lebih mempercayai platform e-commerce untuk berjualan online dibandingkan platform social media seperti TikTok.

Sebanyak 73,73% pelaku usaha menggunakan Tokopedia untuk berjualan, 38,81% menggunakan Lazada dan 34,33% menggunakan Shopee. Sementara, hanya 10,15% yang menggunakan semua atau beberapa media sosial.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI