Denise Chariesta Merana TikTok Shop Tutup, Berapa Penghasilannya Sekali Posting?

Achmad Fauzi Suara.Com
Kamis, 05 Oktober 2023 | 16:36 WIB
Denise Chariesta Merana TikTok Shop Tutup, Berapa Penghasilannya Sekali Posting?
Momen Syukuran Mitoni Denise Chariesta (Instagram/@larashati_weddingproduction)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Prioritas utama kami adalah untuk menghormati dan mematuhi peraturan dan hukum yang berlaku di Indonesia. Dengan demikian, kami tidak akan lagi memfasilitasi transaksi e-commerce di dalam TikTok Shop Indonesia, efektif per tanggal 4 Oktober, pukul 17.00 WIB," tulis manajemen yang dikutip, Rabu (4/10/2023).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI