Segini Alokasi Subdisi BBM dan Listrik yang Disedikan Bahlil di 2025

Achmad Fauzi Suara.Com
Rabu, 28 Agustus 2024 | 12:42 WIB
Segini Alokasi Subdisi BBM dan Listrik yang Disedikan Bahlil di 2025
Menteri ESDM, Bahlil Lahadalia/(Suara.com/Achmad Fauzi).

Suara.com - Menteri ESDM Bahlil Lahadalia tetap menanggarkan subsidi energi di tahun 2025 yang difokuskan pada Bahan Bakar Minyak (BBM) dan LPG.

Pada tahun depan, Bahlil mengalokasikan BBM subsidi 19,41 juta kilo liter (KL), yang terdiri dari 0,52 juta KL minyak tanah, dan 18,89 juta kl BBM Solar.

Kemudian, untuk LPG 3 kg, Ketua Umum Partai Golkar itu mengalokasikan volume 8,2 juta metrik ton.

Menurut Bahlil, Sebenarnya alokasi subsidi itu turun dari tahun sebelumnya yang mencapai 19,58 juta kl. Alasannya, karena pemerintah ingin menyalurkan subsidi energi tepat sasaran.

"Harapannya jangan ada lagi mobil-mobil mewah memakai barang-barang subsidi," ujarnya seperti yang dikutip, Rabu (28/8/2024).

Bahlil juga mengajukan bahwa besaran subsidi solar masih sebesar Rp 1.000 per liter di tahun depan. Hal ini, mengingat adanya dampak sosial dan ekonomi terhadap kenaikan harga BBM.

Selanjutnya, pemerintah menggarkan dana Rp 90,22 triliun untuk kebutuhan subsidi listrik 2024. Angka itu naik tinggi Rp 73,24 triliun dari target 2024 yang mencapai Rp 73,24 triliun.

"Kenaikan tersebut didorong oleh perkiraan kenaikan jumlah penerima subsidi listrik dari 40,89 juta pelanggan di tahun 2024 menjadi 42,08 juta di tahun 2025," ucap Bahlil.

Baca Juga: Impor Minyak RI Meledak, Bahlil Putar Otak

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI