Sosok Pemilik AdaKami, Pinjaman Online dengan Pendapatan Hingga Lebih dari Rp1 T

M Nurhadi Suara.Com
Minggu, 25 Mei 2025 | 09:49 WIB
Sosok Pemilik AdaKami, Pinjaman Online dengan Pendapatan Hingga Lebih dari Rp1 T
Direktur Utama AdaKami, Bernardino Moningka Vega. [Dok. AdaKami]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dalam hal produk, AdaKami menyediakan berbagai jenis pinjaman online dengan nominal mulai dari Rp400 ribu hingga maksimal Rp80 juta. Pilihan tenor yang ditawarkan pun beragam, mulai dari harian (14, 21, 28 hari) hingga cicilan bulanan selama 2, 3, 6, hingga 12 bulan. Bagi pengguna baru, biasanya limit pinjaman yang disetujui akan lebih rendah, namun dapat meningkat jika riwayat pembayaran mereka baik.

Meskipun menjanjikan proses cepat dan mudah, pengguna disarankan tetap berhati-hati dalam menggunakan layanan pinjaman seperti ini, terutama dengan memperhatikan besarnya bunga dan syarat ketentuan yang berlaku.

Kontributor : Rishna Maulina Pratama

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI