Memphis Depay: Gabung Barcelona adalah Langkah Besar dalam Karier Saya

Syaiful Rachman Suara.Com
Selasa, 22 Juni 2021 | 21:34 WIB
Memphis Depay: Gabung Barcelona adalah Langkah Besar dalam Karier Saya
Penyerang Timnas Belanda, Memphis Depay (kiri) merayakan kemenangan atas Makedonia utara bersama rekan-rekannya dalam matchday terakhir Grup C Euro 2020 di Johan Cruyff Arena, Amsterdam, Selasa (22/6/2021) dini hari WIB. KENZO TRIBOUILLARD / POOL / AFP.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Mungkin kami tidak bermain bagus selama 90 menit penuh, tapi saya pikir kami pulang dengan perasaan yang bagus."

"Ketika Anda bermain untuk tim nasional, Anda tidak bisa pergi ke lapangan tanpa meninggalkan semuanya di luar sana."

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI