Sebab, sejauh ini dia menjadi salah satu nama pemain yang paling produktif di skuad Timnas Indonesia U-17. Arkhan Kaka telah mengantongi enam gol dari tiga pertandingan.
Jumlah itu mengantarkan penyerang asal Blitar, Jawa Timur ini ke urutan kedua dalam daftar pencetak gol terbanyak sementara di Kualifikasi Piala Asia U-17 2023.
[Muh Adif Setyawan]