Lesti Kejora Digosipkan Hamil Duluan, Ustaz Maulana Bereaksi

SumarniYuliani Suara.Com
Minggu, 29 Agustus 2021 | 17:57 WIB
Lesti Kejora Digosipkan Hamil Duluan, Ustaz Maulana Bereaksi
Lesti Kejora dan Rizky Billar.. (Instagram/riomotret)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Acara hari ini bentuk kesyukuran saja. Jumlah tamunya cuma 20 orang, jadi begitu ada tamu lain masuk, yang duluan pulang. Saya sendiri mengisi doa saja tadi sama tausyiah sedikit yang nggak terlalu formil," terang Ustaz Maulana.

Sebelumnya, dugaan Lesti Kejora sudah hamil beredar ketika Lesti Kejora menggelar acara siraman. Saat itu, warganet beberapa salah fokus dan menduga sang pedangdut sudah hamil karena perutnya yang buncit.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI