Kabar Soimah Tewas Kecelakaan, Rupanya dari Sini Sumber Ceritanya

Ferry Noviandi Suara.Com
Senin, 07 Februari 2022 | 22:21 WIB
Kabar Soimah Tewas Kecelakaan, Rupanya dari Sini Sumber Ceritanya
Soimah [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Artikel itu membahas mengenai kecelakaan tunggal mobil Toyota Fortuner bernopol AB1402 PY yang terjadi di ruas Tol Solo-Ngawi KM 551.400A.

Soimah (Instagram)
Soimah (Instagram)

Dalam kecelakaan tersebut, 2 korban meninggal dunia. Mereka adalah Athanasius Sudiar Kristyanto (46) yang meninggal di lokasi dan Mischa (7) meninggal dunia dalam perwatan di RS At-Tin.

Selain itu, artikel tersebut juga sama sekali tidak menyebut ada korban bernama Sohimah. Kecelakaan itu diketahui terjadi Sabtu 1 Januari 2022 pukul 17.00 WIB.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI