Pada kolom komentar akun Instagram Arief Muhammad, sejumlah netizen mengutarakan ekspresi antusias menyambut acara challeng tersebut.
"Yang deg-degan di rumah kok aku," tulis seorang netizen. "Berasa pengin dateng," ujar netizen lain. "Ngeri padet banget," ucap netizen yang lainnya.