Suara.com - Personel Korps Brimob dari Mabes Polri melakukan pengamanan wilayah di Desa Bantengan, Wungu, Kabupaten Madiun, Jawa Timur, Selasa (15/6/2021). Mabes Polri menugaskan 25 personel Korps Brimob ke wilayah tersebut guna membantu pengamanan dan percepatan penanganan COVID-19 setelah adanya 88 warga dinyatakan positif COVID-19 dari klaster hajatan pernikahan, sehingga akses masuk maupun keluar wilayah dua RT ditutup. ANTARA FOTO/Siswowidodo
Brimob Amankan Desa yang Ditutup Sementara Karena Covid-19 di Madiun
Oke Atmaja Suara.Com
Selasa, 15 Juni 2021 | 17:07 WIB
BERITA TERKAIT
4 Personel Brimob Diamankan Usai Insiden Penembakan di Tambang Ilegal Bombana
08 Januari 2026 | 22:15 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Foto | 17:19 WIB
Foto | 09:00 WIB
Foto | 20:03 WIB
Foto | 19:11 WIB
Foto | 19:10 WIB