Zodiak Kesehatan 23 September 2020: Cancer, Cek Kualitas Tidurmu!

Rabu, 23 September 2020 | 07:00 WIB
Zodiak Kesehatan 23 September 2020: Cancer, Cek Kualitas Tidurmu!
Ilustrasi tidur. (Pexels)

Suara.com - Kesadaran untuk memiliki kesehatan yang lebih baik haruslah dirasakan oleh setiap zodiak hari ini. Misalnya Cancer, yang harus mulai membenahi kualitas tidurnya. Ingin tahu apa lagi yang dikatakan zodiak kesehatanmu hari ini, Rabu (23/9/2020)? Bberikut daftarnya, seperti dilansir dari Horoscope.

Aries
Ketahuilah bahwa kendalimu akan meningkat hari ini, khususnya dalam hal makanan. Akan ada momen di mana kamu akan menyantap sesuatu yang selama ini kamu lawan. Ini mungkin bisa menjadi cara mencintai dan memaafkan diri sendiri dengan menyenangkan.

Ilustrasi Makan Sayur. (Shutterstock)
Ilustrasi Makan Sayur. (Shutterstock)

Taurus
Mengetahui apa yang kamu butuhkan dalam hal diet dan olahraga adalah hal penting hari ini. Kembalilah pada rutinitas, untuk menaklukkan kemalasan dan ketakutan. Mulailah putuskan apa makan malammu atau apa aktivitas harianmu. Perencanaan ke depan adalah cara yang kecil namun efektif untuk membangun harga diri, serta tubuh yang sehat.

Gemini
Kata-kata lisan yang tidak adil atau kejam dapat membuatmu sangat kesal dan kehilangan keseimbangan. Untuk mengatasi hal ini, pertimbangkan praktik sehat yang melibatkan pernapasan, yaitu lari dan yoga. Ada keseimbangan alami yang terjadi saat kamu menggunakan praktik ini untuk menenangkan diri sendiri.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI