Orang dengan Autoimun dan Alergi Bisa Divaksinasi Covid-19, Ini Syaratnya

Jum'at, 19 Maret 2021 | 20:10 WIB
Orang dengan Autoimun dan Alergi Bisa Divaksinasi Covid-19, Ini Syaratnya
Vaksinator menyuntikkan vaksin COVID-19 dosis kedua kepada awak media di Hall Basket, Senayan, Jakarta, Selasa (16/3/2021). [Suara.com/Angga Budhiyanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

7. Urtikaria
Jika tidak terdapat bukti timbulnya urtikaria akibat vaksinasi Covid-19, maka vaksin layak diberikan. Jika terdapat bukti urtikaria, maka menjadi keputusan dokter secara klinis untuk pemberian vaksinasi Covid-19. Pemberian antihistamin dianjurkan sebelum dilakukan vaksinasi.

8. Dermatitis atopik
Dermatitis atopik tidak menjadi kontra indikasi untuk dilakukan vaksinasi Covid-19 .

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI