Psikologi Forensik Sebut Saipul Jamil Lakukan Ephebophilia, Apa Artinya?

Selasa, 07 September 2021 | 15:13 WIB
Psikologi Forensik Sebut Saipul Jamil Lakukan Ephebophilia, Apa Artinya?
Ekspresi bahagia Pedangdut Saipul Jamil saat meninggalkan Lembaga Permasyarakatan Cipinang, Jakarta Timur, Kamis (2/9/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dampak ephebophilia pada anak
Beberapa anak yang menjadi korban ephebophilia, umumnya tidak dapat memahami konsekuensi fisik, emosional, dan sosial dari aktivitas seksual.

Menurut Scientific American edisi Agustus 2006, perkembangan neurologis remaja akhir belum lengkap. Sehingga menyebabkan berkurangnya fungsi kognitif mereka yang lebih tinggi termasuk penilaian, perhatian, dan respons terhadap situasi krisis.

Hubungan seksual orang dewasa dengan remaja dapat berupa penyalahgunaan kekuasaan dengan menggunakan paksaan psikologis.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI