Kemungkinan besar nama Erick Thohir juga akan dibawa ke dalam rapat Koalisi Besar bersama Jokowi.
Tak hanya itu, elektabilitas Erick Thohir juga terbilang cukup bagus.
"Tentu saja antusias dan respons positif publik amat besar memungkinkan elektabilitas Erick Thohir akan terus menanjak," ungkapnya.
Disclaimer: Artikel ini merupakan kerja sama Suara.com dengan Warta Ekonomi. Hal yang terkait dengan keseluruhan isi artikel menjadi tanggung jawab Warta Ekonomi.