Airlangga-Zulhas-Mardiono Masih Intens Ketemuan, Golkar: Siapa yang Katakan KIB Bubar?

Rabu, 28 Juni 2023 | 19:17 WIB
Airlangga-Zulhas-Mardiono Masih Intens Ketemuan, Golkar: Siapa yang Katakan KIB Bubar?
Sekretaris Jenderal Partai Golkar Lodewijk F Paulus. [Suara.com/Novian]

"Ketika KIB terbentuk di awal, itu baru satu partai yang punya capres, namanya Airlangga Hartarto diusung oleh Golkar. Disampaikan silahkan anggota KIB lainnya mengajukan nama-nama boleh. Ya kita ajukan nama, kita putuskan Pak Ganjar. Kemudian yang usung Pak Ganjar siapa? Ya PDIP. Ya kita kulonuwun ke PDI Perjuangan," katanya.

"Kalau kemudian nanti ternyata PAN dan Golkar sama-sama mengusung Ganjar, berarti KIB plus. Tetapi kalau ternyata tidak sama, ya berarti akan berakhir pada saatnya nanti," lanjutnya.

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI