KPU Papua Tengah Tetapkan 32 Paslon Untuk Pilkada 2024

Andi Ahmad S Suara.Com
Minggu, 22 September 2024 | 23:38 WIB
KPU Papua Tengah Tetapkan 32 Paslon Untuk Pilkada 2024
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Papua Tengah resmi menetapkan empat Calon di Pilkada 2024 [Elisa/Suara]

Suara.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Papua Tengah menetapkan 32 pasangan calon bupati dan wakil bupati di 8 kabupaten yang ada di Provinsi Papua Tengah.

Penetapan ini di lakukan berdasarkan evaluasi dan verifikasi yang menyeluruh terhadap Paslonbupati dan wakil Bupati di Papua Tengah.

Ketua KPU Provinsi Papua Tengah, Jennifer Darling Tabuni mengatakan, tidak hanya paslon dari kabupaten saja yang ditetapkan, pihaknya juga telah menetapkan 4 paslon untuk Pilgub Papua Tengah.

"Mari kita sambut pesta demokrasi ini dengan semangat dan kedamaian. Serta pastikan untuk mengunakan hak suara anda pada hari pemungutan suara nanti," ucap Jennifer Darling Tabuni, Minggu (22/9/2024).

Berikut adalah rincian jumlah paslon di 8 kabupaten yang ada di Papua Tengah.

1. KPU Kabupaten Nabire 2 Paslon MS
2. KPU Kabupaten Deiyai 5 Paslon MS.
3. KPU Kabupaten Intan Jaya 5 Paslon MS.
4. KPU kabupaten PANIAI 5 Paslon MS
5. KPU kabupaten Dogiyai 6 Paslon MS
6. KPU kabupaten Puncak 4 Paslon MS
7. KPU kabupaten Mimika 3 Paslon MS
8. KPU kabupaten Puncak Jaya 2 Paslon MS

Kontributor : Elias Douw

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI