7 Manfaat Rebusan Daun Sirih yang Menakjubkan, Baik untuk Penderita Diabetes dan Kanker

Rabu, 27 Oktober 2021 | 11:29 WIB
7 Manfaat Rebusan Daun Sirih yang Menakjubkan, Baik untuk Penderita Diabetes dan Kanker
Piper Betle atau Daun Sirih. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Daun sirih banyak digunakan untuk meningkatkan kesehatan mulut terutama di India. Daun ini membantu mengurangi pertumbuhan bakteri di mulut sehingga bisa mencegah berbagai infeksi dan penyakit mulut. Selain itu juga melindungi rongga mulut dari karies gigi dengan mengurangi jumlah asam yang dihasilkan air liur bakteri.

Itulah beberapa manfaat rebusan daun sirih yang menakjubkan untuk membantu meningkatkan kesehatan tubuh. Semoga informasi ini bermanfaat!

Kontributor : Yulia Kartika Dewi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI