Simak Komentar Ahok Soal Sandiaga Uno yang Resmi Diusung Gerindra

Sabtu, 30 Juli 2016 | 19:47 WIB
Simak Komentar Ahok Soal Sandiaga Uno yang Resmi Diusung Gerindra
Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok meninggalkan gedung Bareskrim Mabes Polri usai menjalani pemeriksaan di Jakarta, Selasa (21/6). [suara.com/Oke Atmaja]

Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Gerindra resmi mengumumkan Sandiaga Uno sebagai calon gubernur DKI Jakarta pada pemilihan gubernur DKI Jakarta tahun 2017 mendatang.

Nama Sandiaga diumumkan pada Jumat (29/7/2016), setelah calon gubernur petahana Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok mendeklarasikan maju melalui jalur partai politik pada Rabu, 27 Juli lalu.

Menanggapi hal tersebut, Ahok menyampaikan selamat kepada Sandiaga Uno yang dicalonkan oleh Partai Gerindra.

"Selamat buat Sandi yang resmi dicalonkan dari Gerindra, saya kira bagus," ujar Ahok usai meresmikan Taman Pandang Istana, Lapangan Silang Monas, Jakarta, Sabtu (30/7/2016).

Tak hanya itu, Ahok mengaku mengenal sosok Sandiaga sebagai pribadi yang baik. Namun dirinya menegaskan semua calon yang akan diusung merupakan calon penantang.

"Ya semua orang bisa jadi penantang dong," ucapnya.

Mantan Bupati Belitung Timur ini menambahkan, bahwa calon gubernur yang telah diusung oleh partai merupakan sosok pemimpin yang dianggap kompeten.

Suara.com - "Kalau partai sudah mencalonkan pasti kan sudah dianggap mampu," ungkapnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI