Komisi III DPR Rapat Tertutup dengan PPATK, Bahas e-KTP

Kepala PPATK Kiagus Ahmad Badaruddin. [Suara.com/Oke Atmaja]
Komisi III DPR melakukan rapat dengan PPATK secara tertutup bahas e-KTP.
Selama proses hukum ini berjalan, sejumlah Politisi di DPR disebut menerima uang korupsi yang merugikan negara Rp2,3 triliun. Nama yang paling menonjol disebut-sebut adalah Ketua Umum Partai Golkar yang saat ini menjadi Ketua DPR Setya Novanto.