Dzikir Setelah Sholat Tahajud
Selain doa, umat Islam juga dianjurkan untuk membaca dzikir. Berikut ini dzikir yang dapat dibaca:
1. Istighfar 100x2. Tasbih (Subhanallah) 33x3. Alhamdulillah 33x4. Allahu Akbar 33x5. Laa ilaaha illallah 40x6. Sholawat nabi 40x7. Surat Al-Ikhlas 3x8. Surat Al-Falaq 3x9. Surat An-Nas 3x10. Tutup dengan Al-Fatihah
Berikut ini beberapa waktu terbaik yang disunnahkan untuk mengerjakan sholat tahajud:
1. Sepertiga Malam Pertama
Waktu sepertiga malam terhitung dimulai dari pukul 22.00 sampai dengan pukul 00.00 dini hari.
2. Sepertiga Malam Kedua
Sepertiga malam kedua masuk pada pukul 00.00 sampai dengan pukul 01.00 dini hari.
Baca Juga: Sholat Sunnah Tawaf: Niat, Tata Cara dan Bacaan Doa yang Dianjurkan
3. Sepertiga Malam Terakhir