40 Ucapan Idul Adha 2022 yang Menyentuh, Siap Dibagikan ke Medsos

Jum'at, 08 Juli 2022 | 16:15 WIB
40 Ucapan Idul Adha 2022 yang Menyentuh, Siap Dibagikan ke Medsos
ucapan idul adha 2022 (Freepik)

Suara.com - Umat muslim di seluruh dunia akan merayakan Hari Idul Adha pada 10 Dzulhijjah 1443. Untuk merayakan Hari Berqurban ini, warga Muslim biasa akan saling mengirim ucapan selamat Idul Adha 2022

Perayaan Idul Adha tahun ini tidak sepeti dua tahun sebelumnya, yang mana ada PPKM untuk menekan penyebab Covid-19. Tahun ini juga masih ada PPKM, tapi dengan aturan yang lebih dilonggarkan yang tak seketa dua tahun lalu.

Nah bagi yang akan merayakan Hari Raya Idul Adha, berikut ini 40 ucapan Idul Adha 2022 yang bisa Anda gunakan untuk caption di Instagram, WA, Twitter, maupun sosial media lainnya.

40 Ucapan Selamat Idul Adha 2022

1. Hari ini adalah hari penuh makna dan membahagiakan untuk berkumpul bersama orang-orang tercinta. Selamat Hari Idul Adha 2022. Semoga keberkahan dan kedamaian senantiasa menyertai kita semua.

2. Selamat Hari Idul Adha! Semoga di hari nan suci ini kita semua diberi keberkahan dan semakin ikhlas dalam menerima segala cobaan

3. Kala bulir-bulir air mata Nabi Ibrahim AS jatuh menyaksikan keteguhan iman Ismail anaknya, kala itulah tercipta sejarah agung. Selamat merayakan Hari Idul Adha 1443 H. Semoga kita semua senantiasa dalam peelindungan Allah SWT.

4. Selamat merayakan lebaran Idul Adha. Semoga kita semua senantiasa bahagia dan damai sejahtera.

5. Belajar dari keikhlasan Nabi Ibrahim di kala anaknya dikorbankan dan seperti keikhlasan Nabi Ismail yang menerima atas kehendak Allah SWT. Mari jadikan hari Idul Adha ini sebagai moment untuk belajar mengikhlaskan dan bersabar. Selamat Hari  Idul Adha 2022.

Baca Juga: Apakah Orang yang Berkurban Boleh Mendapat Daging Sembelihannya?

6. Suara takbir menggema dipenjuru dunia mengagungkan akan kebesaran Allah SWT, tidak terasa esok adalah hari Raya Idul Adha. Selamat Hari Raya Idul Adha semuanya. 

7. Semoga di hari penuh barokah ini, kita bisa saling memaafkan dan banyak dilimpahkan keberahan. Selamat Merayakan Hari Idul Adha 2022.

8. Mari cipatkan kebahagian dan kedamaian di hari yang suci ini. Selamat Idul Adha 1443 H.

9.  Di hari penuh berkah ini, mari saling memaafkan dan  saling menyapa. Aku ucapan selamat merayakan Hari Raya Idul Adha 1443 H.

10. Teruntuk kamu yang pernah terluka atas tajamnya lidah ini. Mohon maaf lahir dan batin. Semoga disuasana lebaran ini, kita semua senantiasa diberi kebahagiaan dan keberkahan.

11.  Untuk kamu yang pernah tersakiti oleh tingkah burukku dan untuk kamu yang pernah hancur oleh keegoisanku, mohon maaf atas segala kesalahanku. Di hari yang suci ini, semoga kita bisa jadi pribadi yang lebih baik. Selamat Hari Raya Idul Adha 2022.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI